Sabtu, 14 Juni 2014

5 Kesalahan Yang Mungkin Dilakukan Seseorang Sebelum Tidur




Anda mungkin merasa lelah karena telah seharian beraktivitas, kemudian ingin memperoleh tidur yang berkualitas. Tetapi ketika Anda menyentuh bantal, pikiran Anda lari kemana-mana, tidur menjadi tidak nyenyak, dan Anda terbangun dengan perasaan lesu lagi di pagi hari.

Kita mungkin tidak suka mengakuinya, tapi mengalami kesulitan tidur mungkin akibat dari apa yang kita lakukan atau tidak lakukan di siang hari dan sebelum tidur.

Sabtu, 07 Juni 2014

Gadget Adalah Solusi Berkomunikasi. Tunggu dulu..

Guys, pastinya kalian pernah melihat sebuah pemandangan entah itu di pusat perbelanjaan ataupun di sebuah restoran. Sebuah keluarga yang terdiri dari Ayah, Ibu, dan anaknya berkumpul di satu meja, akan tetapi yang berada di genggaman bukan lagi sendok dan garpu, melainkan gadget masing-masing. Wujudnya beragam. Ada yang sibuk menggenggam ponsel androidnya, ada yang sibuk memainkan game di tabletnya, ada pula yang sibuk selfie menggunakan iPhonenya.

Kesannya memang lumrah. Terutama di jaman sekarang ini yang memaksa seseorang untuk berkomunikasi maupun mengakses informasi secara cepat dengan hanya menggunakan gadget. Tapi tunggu dulu.. Apakah penggunaan gadget maupun smartphone mereka benar-benar di waktu yang tepat?

Kamis, 08 Mei 2014

Pilates?? Awwww..

Sekitar 2 mingguan yang lalu saya iseng-iseng nyobain pilates, setelah dengan songongnya merekomendasikan ke temen padahal saya sendiri ga pernah nyoba. :D lol.
Jadi ceritanya gini, di suatu hari sohib karib saya (dari SMA, padahal satu sekolah dari SMP) ini tiba-tiba ga ada angin dan ga ada ujan tuh nanya, "Men, olahraga apa ya enaknya yang bisa dikerjain sendirian di rumah plus ga makan tempat?"
Setelah mikir-mikir bentar, ngasal aja saya sebutin satu-satu mulai dari yoga, pilates, senam aerobik, dan kawan-kawannya. Saya tambahin lagi informasi yang lebih hiperbol ke sohib saya satu ini (karena saya emang terkenal paling jago 'membujuk' orang lain), "Pilates itu loh enak.. Ga perlu gerakan-gerakan yang terlalu rapid kaya aerobik. Bisa dikerjain sambil selow aja."

Rabu, 02 April 2014

Mengapa Diet Kebanyakan Tidak Membawa Hasil?

Istilah diet pasti sudah banyak dikenal oleh para wanita, bahkan sekarang pria juga mulai mendalami bagaimana cara untuk melakukan diet. Kali ini saya bukan ingin membagikan pengetahuan mengenai langkah-langkah diet.

Saya baru saja membaca sebuah artikel yang menarik di www.ted.com (lebih tepatnya, ngintip dari share-linknya tetangga :p) Di US sana, sekitar 80% remaja perempuan yang masih berusia belasan tahun sudah disibukkan dengan kegiatan diet. Padahal seperti yang kita tahu, sepanjang usia kita pasti akan membutuhkan suplai nutrisi yang cukup bagi tubuh.

Sementara, kebanyakan orang memiliki pandangan yang salah mengenai diet. Mereka akan mengontrol pola makan sekuat tenaga demi mencapai berat badan yang diinginkan. Hal itu yang justru akan menekan metabolisme tubuh dan membuat tubuh membakar lemak lebih sedikit. Dr. Rudy Leibel dari Columbia University menemukan bahwa orang-orang yang berhasil menurunkan 10 persen berat badan mereka membakar 250 hingga 400 kalori lebih sedikit karena metabolisme mereka ditekan.

Lalu bagaimana seharusnya?

Kamis, 27 Maret 2014

Tips Jualan Online ala Diantartika

Halolohaa.. :D Kali ini saya ingin berbagi tentang tips-tips mengenai berjualan online. Tentunya sekarang istilah 'berjualan online' bukan lagi istilah yang asing di telinga.
Berbagai situs-situs maupun forum-forum penyedia jasa jual-beli online juga mulai menjamur. Kini pun berjualan online juga menjadi salah satu profesi yang paling menggiurkan. Penasaran, apa saja tips dan trik untuk berjualan online? Yuuk simak baik-baik uraian berikut ini: